Selasa, 15 Januari 2013

GOMBAL-GEMBEL PART-1

*ket= A = Cowok B = Cewek

A : kamu tahu gk perbedaan hujan yang turun dengan hatiku?
B : aku gak tahu?emang apaan?
A : kalau hujan turun deras jatuh ke bumi, kalau hatiku turun deras jatuh ke hati kamu

A : aku pingin ngambil banget bintang dilangit malam ini?
B : emang bisa yah?kan lagian pada jauh kali.
A : ada kali bintang yang deket.
B : Apaan emang?
A : kamu bintang dihatiku.

A : langit malam ini sangat gelap yah?tapi tidak dengan hatiku.
B : lah kok bisa?
A : karena ada kamu yang menerangi hatiku dari kegelapan kesendirian dan sepi hatiku.

A : apa sih yang bisa kamu bayangkan dari jembatan ini?
B : aku gak tahu?emang apaan?
A : ibarat melewati jembatan ini, aku ingin melangkah bersama kamu selamanya, bagaimanapun kondisinya baik suka maupun duka.

A : kamu tahu gk perbedaan air sungai yang mengalir dengan hatiku?
B : aku gak tahu?emang apaan?
A : kalau air sungai mengalir menuju ke hulu, tp kalo hatiku mengalir hati kamu.

A : ketika kamu nggak disisiku hatiku ini seperti hujan?
B : apa kaitannya?
A : awalnya ia rintik-rintik, rintik-rintik titik awal kerinduan hatiku. dan lama-lama besar kegalauan menginginkan kamu segera dihatiku.

DILEMA INI

dan seiring berjalan waktu
aku menemukan sesuatu yang tak pernah ku duga
sesuatu yg sebenarnya sebuah dilema
tapi terkadang dia datang
dan tumbuh menjadi kasih putih
waktupun tak bisa ku putar
ibarat ku mendayung sebuah perahu
dimana aku terombang-ombang
dalam lautan dilema ini
menuju pulau hati dirinya
walaupun ku tak tahu apakah cinta itu benar
apa adanya
atau hanya uraian bicara semata
entah apapun itu
biarkanlah rasa yang tumbuh ini mengalir
apa adanya
hingga waktu yang akan memberikan jawaban ..